Search posts by:

Search posts by:

Newsletter successfully sent
Failed to send newletter

DailySSESSMENTS: Harga PE Asia Tenggara 25 Juni 2020

Author: SSESSMENTS

- Seorang konverter yang berbasis di Vietnam menginformasikan kepada SSESSMENTS.COM tentang penawaran PE impor terbaru ke negara tersebut. Untuk kargo asal Timur Tengah, penawaran impor untuk HDPE Film asal Saudi meningkat antara $60-70/ton, sementara penawaran impor untuk LLDPE Film C4 asal Saudi meningkat antara $40-60/ton, keduanya dibandingkan dengan penawaran yang tersedia dua pekan lalu. Pekan ini, trader itu juga menerima penawaran untuk LLDPE Film C4 dari produsen Qatar pada harga $10-20/ton lebih tinggi dari pekan sebelumnya. Mengingat tingkat harga yang dianggap terlalu tinggi, konverter itu memutuskan untuk tidak membeli kargo tersebut. Selain itu, konverter tersebut percaya bahwa harga akan direvisi turun di pekan mendatang karena ada begitu banyak pembeli yang menunjukkan penolakan terhadap level harga saat ini.

- Sementara itu, di Filipina, seorang trader melaporkan kepada SSESSMENTS.COM tentang penawaran PE lokal terbaru dari produsen utama polyolefin di negara tersebut. Berlaku sejak tanggal 24 Juni, penawaran untuk HDPE Film dan LLDPE Film C4 meningkat sebesar PHP1.000/ton ($20/ton). Saat ini, penawaran produsen untuk kedua grade tersebut tersedia di harga PHP53.000/ton ($1.058/ton) dalam tunai, basis FD Filipina dan sudah termasuk 12% PPN.

ProdukHarga (USD)KetentuanPerubahan Dari Hari Dagang Sebelumnya (USD)
Brent40,31August Settlement-2,32
NYMEX38,01August Settlement-2,36
Naphtha359CFR Japan-4
Ethylene837-845CFR NEATidak Berubah
Ethylene787-795CFR SEATidak Berubah
Propylene782-790CFR ChinaTidak Berubah
Propylene737-745FOB KoreaTidak Berubah

HDPE Film, tunai/kredit, basis FD, belum termasuk PPN (kecuali dalam ketentuan PHP sudah termasuk PPN 12%, dalam VND sudah termasuk PPN 10%, semua ekuivalensi dalam USD belum termasuk PPN)

AsalMata UangPenawaran/tonEkuivalensi Dalam USD/ton
IndonesiaIDR13.300.000*-13.800.000*938-973
Asia TenggaraIDR13.800.000*-14.100.000*973-994
ThailandIDR13.200.000-13.320.000931-939
MalaysiaIDR13.800.000973
MalaysiaMYR3.580*837
FilipinaPHP53.000944
SingapuraTHB29.500-30.000954-970
ThailandTHB29.500-31.500954-1.019
SaudiVND23.000.000895
Description: *Penawaran dalam ketentuan 30 days credit term

LDPE Film, tunai/kredit, basis FD, belum termasuk PPN (kecuali dalam VND sudah termasuk PPN 10%, semua ekuivalensi dalam USD belum termasuk PPN)

AsalMata UangPenawaran/tonEkuivalensi Dalam USD/ton
MalaysiaIDR13.600.000-14.100.000*959-994
SingapuraIDR14.300.000*-14.350.000*1.008-1.012
Asia TenggaraIDR14.000.000*987
ThailandIDR13.400.000-14.250.000945-1.005
MalaysiaMYR4.110*-4.250*961-993
MalaysiaTHB321.035
ThailandTHB34.000-35.0001.100-1.132
ThailandVND26.000.000-27.000.0001.012-1.051
Description: *Penawaran dalam ketentuan 30 days credit term

LLDPE Film C4, tunai/kredit, basis FD, belum termasuk PPN (kecuali dalam ketentuan PHP sudah termasuk PPN 12% dan dalam VND sudah termasuk PPN 10%, semua ekuivalensi dalam USD belum termasuk PPN)

AsalMata UangPenawaran/tonEkuivalensi Dalam USD/ton
IndonesiaIDR13.410.000*-14.150.000*945-998
MalaysiaIDR13.800.000-14.100.000*973-994
ThailandIDR13.300.000-13.600.000938-959
Asia TenggaraIDR13.500.000-14.300.000952-1.008
MalaysiaMYR4.000935
FilipinaPHP53.000944
ThailandTHB29.500-31.500954-1.019
SaudiVND22.200.000-23.500.000864-915
Description: *Penawaran dalam ketentuan 30 days credit term

Impor dalam LC at sight, basis CIF pelabuhan utama Asia Tenggara

AsalProdukPenawaran (USD/ton)
Asia Timur JauhHDPE Film880
Anak Benua IndiaHDPE Film880
Timur TengahHDPE Film850-910
Asia TenggaraHDPE Film870-930
Asia Timur JauhLDPE Film1.040
Timur TengahLDPE Film880-950
Asia TenggaraLDPE Film910-970
Asia Timur JauhLLDPE Film C4880-890
Amerika UtaraLLDPE Film C4800-840
Timur TengahLLDPE Film C4810-870
Asia TenggaraLLDPE Film C4870-930

Tags: Asia Pacific,Daily,Indonesian,PE,SEA

Published on June 25, 2020 12:50 PM (GMT+8)
Last Updated on June 25, 2020 12:50 PM (GMT+8)