Search posts by:

Search posts by:

Newsletter successfully sent
Failed to send newletter

DailySSESSMENTS: Harga PE Cina 16 Juni 2020

Author: SSESSMENTS

- Seorang trader di Shanghai yang dihubungi tim SSESSMENTS.COM pada tanggal 16 Juni menyatakan bahwa sentimen pembelian hari ini cukup baik karena didukung oleh kenaikan di pasar berjangka. Dari sisi trader itu, penawaran untuk HDPE Film localized asal Iran meningkat antara CNY50-200/ton ($7-28/ton) dibandingkan dengan level pekan lalu. Untuk bahan impor, HDPE Film asal AS tersedia antara $820-830/ton dalam TT, basis CIF Pelabuhan Shanghai. Namun, para pembeli memberikan tanggapan dingin terhadap penawaran ini. Lebih lanjut ditambahkan, karena hubungan antara AS dan Iran telah memanas akhir-akhir ini, para pelaku pasar khawatir tentang sejumlah kesulitan dalam pengadaan kargo asal Iran. Karena Iran adalah salah satu pemasok PE utama ke Cina, para pembeli khawatir untuk menghadapi keterbatasan pasokan yang berasal dari gangguan pengiriman.

- Sebuah rumah dagang global memberitahu SSESSMENTS.COM bahwa perusahaan itu menawarkan LLDPE Film C4 asal Filipina dengan harga $830/ton dalam LC at sight, basis CIF pelabuhan utama Cina. Namun, sampai saat publikasi berita ini, belum ada tanggapan yang diterima dari para pembeli.

ProdukHarga (USD)KetentuanPerubahan Dari Hari Dagang Sebelumnya (USD)
Brent39,72August Settlement0,99
NYMEX37,12July Settlement0,86
Naphtha347CFR Japan9
Ethylene837-845CFR NEA34 Hingga 36
Ethylene787-795CFR SEA34 Hingga 36
Propylene763-769CFR ChinaTidak Berubah
Propylene728-734FOB KoreaTidak Berubah

Harga Berjangka dalam Dalian Commodity Exchange (DCE)

Dalian Berjangka September 2020Harga Buka(CNY/ton)Settlement Hari Dagang Sebelumnya (CNY/ton)Settlement Hari Ini (CNY/ton)
LLDPE6.6556.7006.760

HDPE Film, tunai, basis EXW Cina, termasuk PPN 13%

AsalPenawaran Hari Dagang Sebelumnya (CNY/ton)Penawaran Hari Ini (CNY/ton)
Asia Tengah7.8508.100
Cina7.500-7.7007.600

LDPE Film, tunai, basis EXW Cina, termasuk PPN 13%

AsalPenawaran Hari Dagang Sebelumnya (CNY/ton)Penawaran Hari Ini (CNY/ton)
Asia Tengah8.0008.000
Cina7.800-7.9007.800-8.000

LLDPE Film C4, tunai, basis EXW Cina, termasuk PPN 13%

AsalPenawaran Hari Dagang Sebelumnya (CNY/ton)Penawaran Hari Ini (CNY/ton)
Cina6.700-7.1006.900-7.000

Impor dalam LC at sight, basis CIF Pelabuhan Utama Cina

AsalProdukPenawaran Hari Dagang Sebelumnya (USD/ton)Penawaran Hari Ini (USD/ton)
Timur TengahHDPE Film840-860840-860
Asia TenggaraHDPE Film900900
Timur TengahLDPE Film880-900880-900
Timur TengahLLDPE Film C4790-800790-800

Tags: Asia Pacific,China,Daily,Indonesian,NEA,PE

Published on June 16, 2020 4:41 PM (GMT+8)
Last Updated on June 16, 2020 4:41 PM (GMT+8)