Search posts by:

Search posts by:

Newsletter successfully sent
Failed to send newletter

DailySSESSMENTS: Harga PE Cina 9 Juli 2020

Author: SSESSMENTS

- Seorang trader menginformasikan pada SSESSMENTS.COM bahwa para pemain pasar masih merasa khawatir bahwa pasokan PE akan terpengaruh oleh keterlambatan kargo asal Iran yang akan menambah sekitar 200.000-300.000 ton pasokan PE di Cina setiap bulannya. Dalam hal penentuan harga, menurut trader itu, pada hari Kamis pagi, tanggal 9 Juli, semua grade PE, terutama grade HDPE Film dan LDPE Film bergerak naik antara CNY100-300/ton ($14-43/ton) dalam perbandingan harian. Dibandingkan dengan hari Senin, tanggal 6 Juli, harga PE lokal meningkat antara CNY300-800/ton ($43-114/ton). Tetapi, karena adanya penurunan harga di pasar berjangka pada tanggal 9 Juli, harga PE spot turun sebanyak CNY50-100/ton ($7-14/ton). Untuk pasar impor, kargo HDPE Film dan LLDPE Film C4 asal Filipina dan AS dari trader lain tersedia pada harga $960/ton dan $940/ton, masing-masing dalam LC 90 days, basis CIF Pelabuhan Utama Cina.

- Sementara itu, seorang produsen PE asal Singapura menyatakan bahwa perusahaannya telah menutup penawaran bagi pesanan untuk pengiriman bulan Juli untuk kargo mLLDPE C6 ke Cina. Oleh karena itu, saat ini, produsen tersebut berfokus pada pengiriman dan dokumentasi untuk pesanan-pesanannya. Adapun untuk pengiriman bulan Agustus, produsen tersebut berencana untuk mengumumkan penawaran pada akhir bulan Juli, berkisar di waktu yang sama dengan produsen asing lainnya, hal tersebut dinyatakan pada SSESSMENTS.COM.

ProdukHarga (USD)KetentuanPerubahan Dari Hari Dagang Sebelumnya (USD)
Brent43,29September Settlement0,21
NYMEX40,90August Settlement0,28
Naphtha395CFR JapanTidak Berubah
Ethylene798-804CFR NEA-39 hingga -41
Ethylene748-754CFR SEA-19 hingga -21
Propylene812-820CFR ChinaTidak Berubah
Propylene762-770FOB KoreaTidak Berubah

Harga Berjangka dalam Dalian Commodity Exchange (DCE)

Dalian Berjangka September 2020Harga Buka(CNY/ton)Settlement Hari Dagang Sebelumnya (CNY/ton)Settlement Hari Ini (CNY/ton)
LLDPE7.3157.3807.300

HDPE Film, tunai, basis EXW Cina, termasuk PPN 13%

AsalPenawaran Hari Dagang Sebelumnya (CNY/ton)Penawaran Hari Ini (CNY/ton)
Cina8.200-8.4008.550
Timur Tengah8.300-8.3508.300-8.350

LDPE Film, tunai, basis EXW Cina, termasuk PPN 13%

AsalPenawaran Hari Dagang Sebelumnya (CNY/ton)Penawaran Hari Ini (CNY/ton)
Cina8.850-9.1509.000-9.400
Timur Tengah8.600-8.7008.600-8.700

LLDPE Film C4, tunai, basis EXW Cina, termasuk PPN 13%

AsalPenawaran Hari Dagang Sebelumnya (CNY/ton)Penawaran Hari Ini (CNY/ton)
Cina7.400-7.6007.500-7.700
Timur Tengah7.300-7.4007.300-7.400

Impor dalam LC at sight, basis CIF Pelabuhan Utama Cina

AsalProdukPenawaran Hari Dagang Sebelumnya (USD/ton)Penawaran Hari Ini (USD/ton)
Timur TengahHDPE Film900-920900-920
Asia TenggaraHDPE Film1.010-1.0151.010-1.015
Timur TengahLDPE Film910-960910-960
Timur TengahLLDPE Film C4820-840880
Asia TenggaraLLDPE Film C4910910

Tags: Asia Pacific,China,Daily,Indonesian,NEA,PE

Published on July 9, 2020 4:59 PM (GMT+8)
Last Updated on July 9, 2020 4:59 PM (GMT+8)