Search posts by:

Search posts by:

Newsletter successfully sent
Failed to send newletter

NewsSSESSMENTS: Trader Cina Menyoroti Beberapa Faktor Dibalik Kenaikan Harga PP Domestik

Author: SSESSMENTS

Trader Cina berbagi kepada SSESSMENTS.COM beberapa faktor dibalik kenaikan terus menerus pada harga PP domestik. seperti yang diberitakan, harga PP Homo Raffia lokal di Cina Naik sekitar CNY 100/ton ($14/ton) dalam perbandingan harian. Kondisi ini mempunyai beberapa alasan, pertama-tama; informasi baik yang sedang beredar di pasar tentang Presiden AS mengklaim bahwa ia telah berdiskusi dengan putra mahkota Saudi, Pangeran Salman tentang bersama-sama mengurangi produksi barel sebanyak 10 juta dengan Rusia, dan kedua negara tersebut sudah merilis keinginan mereka untuk mencapai kesepakatan. Hal ini memberikan dampak positif karena pasar berharap harga komoditi akan naik juga. 

Alasan lain terletak pada pasokan untuk PP Hom Raffia yang lebih rendah secara signifikan dengan alasan bahwa Produsen berbasis CTOmenganti produk mereka ke grade PP yang lain. Trader tersebut menjelaskan kepada SSESSMENTS.COM, keputusan untuk menganti produksi dibuat terutama karena harga PP Homo Raffia telah turun dibawah CNY 6,000/ton ($853/ton), mancapai harga yang hampir sama dengan biaya produksi berdasarkan PP sebagai laba PP. karena laba yang mengecil, produsen mempertimbangkan menganti produksi mereka. Sejauh ini, sekitar setengah dari produk basis CTO tidak memproduksi PP Homo Raffia, yang mana menyebabkan terbatasnya pasokan. Beberapa produsen, seperti Shenhua merencakan pengembangan bahan yang khusus, seperti PP Higher MFI Copolymer dan produsen Ningxia Baofeng melaporkan bahwa salah satu dari lini PP sedang memperoduksi PP Homo Injection sedangkan lini yang lain memproduksi PP Lower MFI Copolymer yang. Keduanya masih belum memproduksi PP Homo Raffia akhir-akhir ini. 

Berdasarkan data harga SSESSMENTS.COM pada hari Senin Pagi, 13 April, harga PP Homo Raffia di pasar domestik Cina mencapai ambang batas baru karena harga terus menyongkong selama pekan ini. Klik disini untuk berita lebih lanjut.

Tags: Asia Pacific,China,Indonesian,NEA,News,PP

Published on April 14, 2020 3:17 PM (GMT+8)
Last Updated on April 14, 2020 5:43 PM (GMT+8)